Ngilir - VAKSINASI DOSIS KE 3 (BOSTER) DI KELURAHAN NGILIR AWAL TAHUN 2022

VAKSINASI DOSIS KE 3 (BOSTER) DI KELURAHAN NGILIR AWAL TAHUN 2022

Kelurahan Ngilir mulai membuka vaksinasi Covid-19 dosis ketiga atau booster untuk masyarakat umum, (dosis 1 dan 2 juga melayani untuk yang belum vaksin) pada hari Jumat (21/1/2022). Masyarakat yang ingin melakukan vaksinasi booster bisa langsung datang membawa KTP/Bukti diri lainnya.

Waktu pelaksanaan vaksinasi di Kelurahan Ngilir dimulai pada pukul 08.00-12.00 WIB. Berikut laporan vaksinasi pada Jumat (21/1/2022) di Kelurahan Ngilir,  Jumlah  yg datang=120 , Jml di vaksin =115,  Ditunda =5 , Vaksin umur 6 -11 Tahun sinovac dosis 1 = 1 , Remaja Sinovac dosis 1= 1 , Umum Sinovac dosis 2 = 8 , Lansia sinovac dosis 2 = 2 , Hamil. Dosis 2 moderna = 1 , Moderna  umum  Dosis 1 = 2 , umum dosis 2 : 1 , Lansia dosis 3= 32 , umum dosis 3 = 67 , Vaksin diterima sinovac  40 vial , Dipakai  6 vial , Sisa   34 vial , Moderna diterima  21 , dipakai 10 sisa 11 vial.

Ada sekitar 115 orang yang bisa vaksin di sini dan 5 gagal vaksin.

 

 

*


Dipost : 24 Januari 2022 | Dilihat : 321

Share :